Hari Kamis tanggal 05 Nopember 2020 Bertempat di Command Center PT Surabaya diadakan Bimtek Hatiwas Oleh Badan Direktur Jenderal Peradilan Umum MA RI, yang dihadiri oleh Yang Terhormat WKPT Bp. Dr. Siswandriono,SH.,MH., dan didampingi oleh Bp. Hakim Tinggi Yang Terhormat Bp. Saurasi Silalahi,SH.,MH., dan Yang Terhormat Bp. Karel Tuppu,SH.,MH..
2020
05
Nov